Kelebihan iOS 6 Yang Perlu Diketahui

Posted by Unknown Saturday, September 29, 2012 0 komentar
Sorotan Terkini - Artikel kali ini saya akan memberikan artikel yang dapat bermanfaat untuk anda semua, artikel kali ini adalah Kelebihan iOS 6 Yang Perlu Diketahui | OS terbaru iPhone 5 | Apple iOS 6. Semoga artikel ini dapat membantu anda semua yang ingin merasakan kelebihan dari iOS 6.

iOS 6 sebagai generasi penerus dari OS sebelumnya, OS terbaru dari Apple ini sudah diperkenalkan juni 2012 diajang WWDC2012. Perangkat yang didukung oleh OS terbaru ini yang pasti adalah Iphone 5 yang baru saja diluncurkan 12 September. Tetapi tak hanya Iphone 5 saja yang memiliki OS terbaru, update iOS 6 ini disediakan pula untuk iPhone 3GS, iPhone 4, iPhone 4S, iPad generasi kedua dan ketiga serta iPod Touch generasi keempar.

Apa saja performa dan fitur ayng dimilikinya ? yuk langsung saja kita intip apa saja yang terbaru dari iOS 6.

iOS 6
Kelebihan iOS 6 Yang Perlu Diketahui

1. Intergrasi Facebook
Adanya fitur intergrasi yang berguna untuk anda dapat memposting foto, lokasi, URL dan sebagainya. Dan pihak Apple telah menjanjikan bahwa ini akan menjadi integrasi Facebook terbaik yang pernah ada dalam perangkat mobile.

2. Peningkatan SIRI
Teknologi mendapat perbaikan, kemampuan mengirim update ke Facebook dan Twitter hanya dengan suara anda.

3. Streaming Musik dari iTunesMach
iTunes sekarang adalah layanan streaming dan bukan lagi merupakan layanan download.

4. Pengaturan Keamanan
Pada iOS 6 ini juga diperkenalkan sistem keamanan terpadu via menu "Privacy" yang terdapat dimenu "settings". Disini anda dapat mengontrol aplikasi mana aja yang ingin anda amankan.

5. Memperkenalkan Passbook
Passbook ini adalah aplikasi e-tiket terbaru dari Apple, Passbook ini memungkinkan anda untuk membawa tiket elektronik dalam bentuk apapun.

6. VIP MailBox
Adanya fitur VIP MailBox ini memungkinkan anda membuat daftar "White List" yang dapat membuat daftar kontak tertentu.

7. Widget Facebook
Adanya widget baru pada Notification Center ini akan memudahkan anda untuk tetap selalu eksis. Dengan menyentuh "tap to tweet" dan "tap to post" akan memberikan akses yang lebih mudah.

Perningkatan yang sangat signifikan dari OS sebelumnya, inilah kecanggihan dari Apple. Sekian informasi tentang Kelebihan iOS 6 Yang Perlu Diketahui, semoga dapat bermanfaat untuk anda semua. Baca juga artikel sebelumnya yaitu Speaker Tahan Banting Philips Shoqbox. Tunggu artikel selanjutnya hanya di Sorotan Terkini.
Anda sedang membaca artikel tentang Kelebihan iOS 6 Yang Perlu Diketahui dan anda bisa menemukan artikel Kelebihan iOS 6 Yang Perlu Diketahui ini dengan url http://sorotanterkini.blogspot.com/2012/09/kelebihan-ios-6-yang-perlu-diketahui.html,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Kelebihan iOS 6 Yang Perlu Diketahui ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link Kelebihan iOS 6 Yang Perlu Diketahui sebagai sumbernya.

Silahkan sobat tinggalkan komentar jika dirasa ada informasi yang sobat butuhkan

0 komentar:

Post a Comment